Detail
- STNK (Surat Tanda Nomor Kendaraan)
- Buku Servis
- BPKB (Buku Pemilik Kendaraan Bermotor)
- Faktur Pembelian
Deskripsi
Alva Cervo 2023 White on White Dual Battery odo 17.800km slow going
warranty masih sampai desember 2026 spesifikasi:
- Decal Alva Cervo x Atenx Katros @Reydecal
- PPF headlamp
- Smoke stoplamp
- holder domino
- EXCLUDE SHOCK OHLINS, KARENA SUDAH LAKU
- Master rem RCB S1 17mm kanan kiri
- Spion Rizoma bar end
- selang rem depan scarlet dan tdr
Kelengkapan Fullset:
1. remote 2 (dus remote dll)
2. STNK BPKB faktur atas nama sendiri
3. kunci emergency 2
4. dudukan plat alva cervo belum terpakai
5. spion original alva cervo belum terpakai
6. Charger original alva cervo
Minus:
1. lecet pemakaian karena parkir tapi terlindung wrapping decal
2. sen belakang kanan patah karena parkir
3. spakbor depan sempet patah bagian kupingnya karena parkiran juga tapi sudah di lem dextone
bukan motor cape, hanya bulak balik kantor sehari 20kman depok-cibinong.
