1 / 2
Detail
MerekSuzuki
ModelGSX
TransmisiManual
Tahun2018
Jarak Tempuh75.000-80.000 km
Tipe BodiSport
Kapasitas Mesin150-250 cc
Fitur
Digital Display
Kelengkapan Dokumen
- STNK (Surat Tanda Nomor Kendaraan)
- BPKB (Buku Pemilik Kendaraan Bermotor)
Status KepemilikanKe-2
Tipe PenjualIndividu
Deskripsi
Gsx r150 2018
Wilayah kota Tangerang
Ss lengkap
Plat F Bogor, pajak aktif
Stnk off 2023
Mesin std kering segel
Ban d/b masih tebel
Kunci keyless 1
Knalpot std ada
Komstir bagus
Kelistrikan normal
Oli baru
Kabel kopling baru
Minus lecet pemakaian wajar
Part modifikasi:
Selang rem TDR
Tabung minyak rem nissin
Knalpot wrc WR4
Underbone nui
Karet handle stang dari domino
cari BT ke matic setara
Atau
Mahar 11 nego.
