
honda brio satya (2018)
1.2 E Bensin-MT

Bensin
100.000-105.000 Km

Manual
Deskripsi
Bismillah
Kondisi:
> Mesin
+ Dari baru selalu service bengkel resmi honda, bisa dicheck dibuku atau check sendiri
> Interior
+ sudah ganti kulit dari baru dan karpet dasar, fabric bawaan masih ada
+ headunit sudah android, bawaan juga masih ada
> Exterior
+ kondisi 85% dari baru langsung coating
+ shockbreaker depan kyb japan, belakang monroe usa
- lecet pemakaian, beberapa titik cat ada yg ngelupas terutama bumper belakang dan atap
Pajak masih panjang
kelengkapan semua komplit (manual book,service record, kunci cadangan)
