Detail
Deskripsi
Geta Phone Service membuka kesempatan bagi teknisi handphone berpengalaman dan bertanggung jawab untuk bergabung bersama tim profesional kami.
Kami mencari individu yang teliti, disiplin, dan memiliki semangat belajar tinggi dalam bidang perbaikan smartphone berbagai merek.
Tanggung Jawab Utama :
1. Melakukan pemeriksaan, diagnosa, dan perbaikan kerusakan handphone (software & hardware).
2. Melakukan penggantian spare part dengan rapi dan sesuai standar kualitas.
3. Bertanggung jawab atas hasil kerja, kebersihan meja kerja, dan keamanan unit pelanggan.
4. Mencatat dan melaporkan hasil pekerjaan ke admin (unit masuk, unit selesai, garansi, spare part yang digunakan).
5. Menguji hasil service (QC) sebelum unit diserahkan ke pelanggan.
6. Membantu admin memberikan estimasi waktu dan biaya service kepada pelanggan.
7. Menjaga kerjasama tim dan kedisiplinan waktu kerja (10.00–22.00).
8. Menjaga nama baik dan reputasi Geta Phone Service di mata pelanggan.
Kualifikasi:
Pria wanita, usia 20 –35 tahun.
Pengalaman minimal 2 tahun sebagai teknisi HP (hardware & software).
Paham dasar troubleshooting berbagai merek smartphone (Android & iPhone).
Pengalaman reballing ic chip hp
Teliti, jujur, disiplin, dan mampu bekerja dengan target.
Siap bekerja full time dan shift sesuai jadwal toko.
Diutamakan yang pernah bekerja di tempat service handphone profesional.
Benefit & Fasilitas:
Gaji pokok + insentif / bagi hasil menarik (disesuaikan skill).
Bonus hasil kerja & efisiensi.
Jenjang karier hingga Teknisi Senior / Kepala Teknisi.
Lingkungan kerja positif & profesional.
Kirim CV & portofolio hasil kerja (jika ada) melalui WhatsApp tertera:
.
Loker lowongan kerja teknisi handphone hp apple iphone android
LAPORKAN IKLAN INI