Detail
Deskripsi
Bismillah, Router Ruijie Reyee RG-EG105G-W(T) – Brand New
Cocok Untuk
Rumah** (streaming 4K, meeting online, smart home devices)
Kantor Kecil/Co-working Space (manajemen user mudah via cloud)
Gamers (prioritaskan bandwidth untuk reduce ping!)
Spesifikasi Teknis :
Tipe: Wireless Router + 4-Port Gigabit Switch
WiFi:Dual-Band AC1200 dan (867Mbps 5GHz + 300Mbps 2.4GHz)
Port: 4x LAN Gigabit (10/100/1000Mbps) + 1x WAN Gigabit
Antena Internal– Jangkauan optimal untuk area 100-150m²
Teknologi:MU-MIMO Beamforming, QoS, WPA2/WPA3 Security
Cloud Management: Kontrol via Ruijie Cloud App (Monitor pemakaian, parental control, dll)
Fitur Tambahan: Load Balancing, VPN Support, IPv6 Ready
Kelebihan (Berdasarkan Ulasan Pengguna):
Stabil untuk 20+ Perangkat – Teknologi MU-MIMO menghindari lag saat banyak device terhubung.
Coverage Lebih Baik – Antena high-gain mengurangi dead zone di sudut rumah/kantor.
Manajemen Mudah – Atur jaringan via smartphone (app Ruijie Cloud), termasuk prioritas bandwidth (QoS)
Port Gigabit** – Full speed untuk LAN gaming/NAS/IPTV (no bottleneck!).
COD hari kerja setelah office hour Stasiun MRT mulai dari Stasiun Lebak Bulus - Bundaran HI
COD hari libur waktu dapat menyesuaikan, sepanjang stasiun Commuter Line Kota - Bogor
Ruijie RG-EG105GW(T)
Lokasi iklan
LAPORKAN IKLAN INI