Detail
Deskripsi
Ukuran permukaan meja yang luas
Rangka kuat dan kokoh
Meningkatkan aksen dekorasi ruangan
Memiliki kaki kursi dan meja yang stabil
Kursi dengan dudukan yang nyaman
Dimensi produk:
Meja makan: 110 x 70 x 75 cm - Kursi makan: 40 x 47 x 85 cm
Spring type: undefined
Material top meja: MDF & PVC
Daya beban meja: 30
Daya beban kursi: 110
Finishing: powder coating
Hadirkan Harris set meja makan persembahan Selma ini di ruang makan Anda yang cocok untuk melengkapi tampilan dekorasi bernuansa minimalis, scandinavian, modern, hingga rustic. Set ini berisikan 1 pc meja makan dan 4 pcs kursi makan sehingga Anda bisa langsung memasang dan menggunakannya untuk menikmati moment makan bersama keluarga. Dirancang menggunakan material berkualitas menjadikan Harris set meja makan ini juga awet digunakan dalam jangka waktu yang lama.
Warna : Putih
Berat : 34.6
Dimensi : 17.0
Selma Harris Set Meja Makan 4 Kursi - Putih
LAPORKAN IKLAN INI