Detail
Deskripsi
Sharp AQUOS V6 Plus – Preloved (Pribadi)
Unit bekas pemakaian pribadi, kondisi layak pakai dan terawat. Digunakan untuk kebutuhan harian dan edit video pendek, tidak pernah digunakan untuk gaming berat.
Kondisi dan Kelengkapan
*Kondisi normal, belum pernah servis
*Baterai masih awet dan normal
*Support NFC
*IMEI sesuai
*Slot 2 SIM Card + 1 slot MMC (microSD)
Kelengkapan: Earset dan charger original bawaan, kotak dan buku manual lengkap.
Informasi Garansi dan Transaksi:
Unit sudah tidak memiliki garansi resmi maupun garansi personal.
Calon pembeli disarankan untuk chat terlebih dahulu apabila ada hal yang ingin ditanyakan
Untuk pembeli di area terdekat, dipersilakan melakukan pengecekan unit secara langsung di tempat hingga puas sebelum transaksi
Spesifikasi Singkat:
*Layar 6,52 inci HD+
*RAM 4GB / ROM 64GB
*Kamera belakang 50MP + 2MP + 2MP
*Kamera depan 8MP
*Baterai 5.000 mAh
*Jaringan 4G LTE (support band Indonesia)
*Dimensi 165,2 x 75,5 x 8,9 mm
*Berat ±190 gram
*Tahun produksi 2022
Selama penggunaan beberapa tahun, unit tidak pernah mengalami kendala dan berfungsi dengan baik. Cocok untuk daily use, kerja ringan, media sosial, dan konten harian.
Minus: Lecet pemakaian wajar
Lokasi: Nazar Paint Bantul Jl Tentara Pelajar Gandekan Manding Trirenggo Bantul DIY.
Luar area via Shopee.
