1 / 8
Detail
MerekHonda
ModelVario
TransmisiOtomatis
Tahun2024
Jarak Tempuh5.000-10.000 km
Tipe BodiScooter
Kapasitas Mesin150-250 cc
Fitur
- ABS Braking
- Digital Display
Kelengkapan Dokumen
- STNK (Surat Tanda Nomor Kendaraan)
- Buku Servis
- BPKB (Buku Pemilik Kendaraan Bermotor)
Status KepemilikanKe-2
Tipe PenjualIndividu
Deskripsi
Honda Vario 160cc ABS
Warna : Black Doff (Favorite)
Tahun : 2024 (plat F Bogor)
Odo : 7-8rb km (Slow Going)
Maintenance Dan Fuel selalu Shell!
Mesin, Ban, Rangka Aman semua
Minus :
Pajak off 2x
Body Ada sedikit retak (Sesuai Foto) Sisanya aman semua!
#Spion Lengkap ada di bagasi
Lokasi : Pancoran Jakarta Selatan
Buka Harga 20jt (Nego!)
