1 / 7
Detail
MerekYamaha
ModelVixion
TransmisiManual
Tahun2012
Jarak Tempuh50.000-55.000 km
Tipe BodiTouring
Kapasitas Mesin150-250 cc
Fitur
Kelengkapan Dokumen
- STNK (Surat Tanda Nomor Kendaraan)
- BPKB (Buku Pemilik Kendaraan Bermotor)
- Faktur Pembelian
Status KepemilikanKe-1
Tipe PenjualIndividu
Deskripsi
Assalamualaikum.
Bismillahirahmanirohim.
Jual motor rawatan kesayangan Yamaha Vixion Old tahun 2012, warna hitam, kondisi istimewa.
Kondisi Motor:
Tangan Pertama dari Baru: Surat-surat (BPKB & STNK) lengkap.
Full Original: Mesin segel, body mulus orisinil, kelistrikan normal (bukan motor oprekan).
Warna: Hitam (Elegan & Gagah).
Tahun: 2012 (Edisi mesin paling dicari, awet dan bertenaga).
Ban masih tebal.
Minus:
Pajak mati 1 tahun (Bisa dibicarakan atau potong harga).
Plat Bekasi Kota
Lokasi: Bekasi Harapan Indah
Harga: 9.000.000 ( Nego )
Jangan sampai keduluan! Motor simpanan, tarikan masih enteng banget.
