Eksterior
Interior
penjual
toyota corolla (1993)
1.3 Bensin-MT

Bensin

999999 Km

Manual
Deskripsi
Dijual Toyota Great Corolla (Greco) tipe 1.3 SE tahun 1993. Unit apa adanya, cocok bagi yang sedang mencari bahan restorasi atau mobil harian dengan perawatan mesin yang sangat simpel (mesin 2E Starlet).
Spek Jual Toyota Great Corolla 1993 1.3 SE. SURAT LENGKAP - PAJAK HIDUP PANJANG s/d SEPTEMBER 2026. Kaleng/Plat panjang. Aman dari razia dan tidak perlu pusing mikir pajak tahunan dalam waktu dekat.
Kondisi Mesin & Transmisi:
• Mesin 1.3L Karburator (irit dan bandel).
• Karburator baru diservis tahun lalu, tarikan masih enak.
• Perawatan rutin: Sudah engine flush dan ganti oli Motul tahun lalu.
• Minus: Ada rembes oli di bagian bawah dan pada jalur power steering.
Eksterior:
• Ban masih tebal (belum lama ganti).
• Minus: Cat butuh siram ulang di beberapa bagian, ada titik karat (faktor usia).
Interior & Fitur:
• Minus: Speedometer error & Audio mati.
• Minus: Power window (2 pintu belakang) & Central lock butuh perbaikan.
Kaki-Kaki:
• Minus: Perlu peremajaan (ada bunyi) agar kembali empuk khas Great Corolla.
Kesimpulan:
Mobil dijual dengan kondisi jujur apa adanya. Sangat cocok untuk Anda yang hobi membangun mobil retro.
